Senin, Januari 19, 2026
  • REDAKSI
  • Kode Etik Jurnalistik
  • Lowongan Kerja
Media Kompas News
  • Beranda
  • Berita Utama
  • Daerah
  • TNI/POLRI
  • Nasional
  • Hukrim
  • Peristiwa
  • Pendidikan
  • Politik
  • Login
No Result
View All Result
Media Kompas News
Home Kota Tegal

Kembali, Pemkot Tegal Salurkan Bantuan kepada Korban Atap Rumah Roboh

by Admin Irwan
Januari 22, 2025
in Kota Tegal
0
Kembali, Pemkot Tegal Salurkan Bantuan kepada Korban Atap Rumah Roboh
0
SHARES
0
VIEWS

Mediakompasnews.Com – Kota Tegal – Pemerintah Kota Tegal memberikan bantuan kepada korban atap rumah roboh akibat angin kencang.

Penjabat (Pj.) Wali Kota Tegal, Agus Dwi Sulistyantono didampingi Pj. Sekda Kota Tegal, Sartono Eko Saputro, Kepala Pelaksana BPBD Kota Tegal, Mochammad Mabbrur, Kepala Dinas Kesehatan M. Zaenal Abidin, Kepala Dinsos Kota Tegal, Bajari, Plt. Camat Tegal Barat Mohamad Suharto, Lurah Tegalsari Ahmad Faozi beserta Babinsa dan Bhabinkamtibmas Tegalsari menyerahkan bantuan secara simbolis kepada Agus Imam Fauzi, warga RT 10 RW 01 Kelurahan Tegalsari Kecamatan Tegal Barat Kota Tegal, yang rumahnya roboh karena angin kencang, Rabu (22/1/2025) sore.

Baca Juga :  Gangguan Satwa Liar, Masyarakat Bisa Lapor ke Aplikasi “Si Begal”

Related posts

Bersama Pemkab Tegal, PD IWO Kabupaten Tegal Gelar Acara Nyawiji Membangun Tegal Bebas KDRT

Desember 5, 2025

Anggota Satlantas Polres Tegal Terima Penghargaan Atas Dedikasi Dalam Penanganan Kasus Tabrak Lari

Desember 5, 2025

Agus Dwi Sulistyantono menyampaikan bahwa Pemerintah Kota Tegal berkolaborasi bersama BPBD, BAZNAS, dan PMI dan Dinas Kesehatan, Dinas Sosial, POLRI, TNI membantu korban atap rumah roboh.

Bantuan yang diberikan Pemkot berupa asbes, kayu reng, kayu blandar, kayu usuk, paku asbes, paket sembako, family kit, dan paket dapur keluarga.

“Kita memberikan atensi perhatian kepada keluarga ini. Supaya rumah ini dapat diperbaiki segera, tentu ini akan bisa terwujud atas kerja sama yang bagus dengan warga masyarakat juga sehingga saat ini ada Pak Lurah, RW, RW,” Ujar Agus.

Baca Juga :  Peresmian Sentra Kreasi Trengginas, Pusat Inovasi Ekonomi Kreatif Disabilitas

Agus Dwi menitipkan kondisi rumah atap rumah roboh kepada Babinkantibmas, Babinsa Kelurahan Tegalsari untuk memonitor.

“Mungkin tidak seluruhnya kami bantu, sehingga pada akhirnya memberikan fungsi yang normal pada keluarga,” Tambah Agus Dwi.

Sementara, Agus Imam Fauzi menyampaikan terima kasih kepada Pemerintah Kota Tegal atas bantuan yang telah diberikan.

“Atas nama keluarga saya ucapkan terima kasih, semoga bantuan ini dapat bermanfaat bagi keluarga kami dan nanti dapat beraktivitas seperti biasa,” Ujar Agus Imam.

Baca Juga :  Meriah Malam Tahun Baru 2024 di Kawasan Jalan Pancasila Kota Tegal

Disebutkan saat kejadian dirinya sedang berangkat kerja, hanya ada istri dan dua anaknya yang ada di dalam rumah. Menurut Agus, sekitar pukul 21.00 WIB pada Selasa (21/1/2025) hujan cukup deras dan istrinya mengeringkan ruangan tengah karena air masuk cukup banyak dari atap yang bocor. Sementara kedua anaknya sedang tidur usai makan malam di kamar depan. Namun setelah istrinya masuk ke kamar, tiba-tiba atap ruang tengah yang baru saja istrinya keringkan ambruk sehingga genteng beserta bambu atap rumah berserakan di ruang tengah.

(met)

Previous Post

Sertipikat Berada di Luar Garis Pantai, Kementerian ATR/BPN Akan Lakukan Proses Pembatalan

Next Post

Peningkatan Cakupan Pelayanan, Perumdam TKR Rencana penyesuaian Tarif 2025

Next Post
Peningkatan Cakupan Pelayanan, Perumdam TKR Rencana penyesuaian Tarif 2025

Peningkatan Cakupan Pelayanan, Perumdam TKR Rencana penyesuaian Tarif 2025

POPULAR NEWS

  • Banyak Kejanggalan Saat Rekonstruksi,Ini Tanggapan Keluarga Korban

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Berkas Kasus Percobaan Pembunuhan YKR Di Tolak Jaksa 4 Kali, Penyidik Lakukan Rekonstruksi Ulang

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Markus Dodo Mengaku Kepala Suku Kekoro Nadida Memalsukan Dokumen Demi Merampas Tanah Milik Masyarakat Kabupaten Sabu Raijua

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Kereen!!! SMAN 2 Bantul, Akan Gelar Panen Karya Projek#3 P5 di Sepanjang Jl. Maliboro.

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Brigjen TNI (Purn) H. Abdul Rahman Made, S.IP., M.S.I Maju Sebagai Caleg DPR-RI dari Partai PAN Dapil SULTRA

    0 shares
    Share 0 Tweet 0

PAKAIAN ADAT MBAY – OLEH NENEK M.YUSUP

Media Kompas News

© 2023 Mediakompasnews.com

Navigate Site

  • REDAKSI
  • Kode Etik Jurnalistik
  • Lowongan Kerja

Follow Us

No Result
View All Result
  • Beranda
  • Berita Utama
  • Daerah
  • TNI/POLRI
  • Nasional
  • Hukrim
  • Peristiwa
  • Pendidikan
  • Politik

© 2023 Mediakompasnews.com

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In