Mediakompasnews.Com – Lebak – Forwatu Banten menjelang pilkada 2024, Deklarasikan pilkada damai di rumah makan pakis Desa Warunggunung Kecamatan Warunggunung Kabupaten Lebak Banten. Minggu (20/5/2024).
Dalam hal ini ormas dan tokoh masyarakat yang tergabung di Forum Warga Bersatu Banten ( Forwatu) turut serta hadir dalam acara ini
Eroybapik Habibi Rizki selaku Wakil Ketua DPP Porum Pembela Aspirasi Masyarakat (Perpam ) Propinsi Banten menyampaikan, kita tidak mungkin bisa hadir kalau kita tidak tergabung di organisasi ormas atau pun LSM
Karna kita bisa hadir nya di sini ditempat ini itu karna kita adanya di ormas” ucapnya.
saya sangat apresiasi kepada Porwatu Banten yang luar biasa bisa mengundang para ormas dan LSM serta tokoh masyarakat yang bisa hadir di tempat ini dalam rangka deklarasi pilkada damai 2024 ” lanjutnya.
Penutup deklarasi di bacakan oleh ketua Presidium Porwatu Arwan.S.Pd,,Msi dan di tandatangani oleh semua para pimpinan ormas dan LSM yang hadir dalam acara ini
“Kami seluruh elemen masyarakat Banten bersatu siap menjaga keutuhan NKRI berdasarkan Pancasila dan undang-undang dasar siap melaksanakan kampanye tahun 2024 yang damai demokratis dan edukatif dalam rangka mewujudkan kedaulatan kaum pemilih menyerukan kepada masyarakat propinsi Banten untuk tidak melakukan penyebaran informasi ,ujaran kebencian hoax atas dasar sara intoleran dan radikalisme ,mendukung sinergitas dan soliditas TNI polri pemerintah daerah tokoh agama dan elemen masyarakat lainya ” untuk dan patuh terhadap peraturan undang-undang yang berlaku ” tutup nya.
(Aris)