Sabtu, Mei 10, 2025
  • REDAKSI
  • Kode Etik Jurnalistik
  • Lowongan Kerja
Media Kompas News
  • Beranda
  • Berita Utama
  • Daerah
  • TNI/POLRI
  • Nasional
  • Hukrim
  • Peristiwa
  • Pendidikan
  • Politik
  • Login
No Result
View All Result
Media Kompas News
Home Berita Utama

Pelantikan 4 Jabatan Pratama Bupati Berikan Arahan

by Admin2
Agustus 18, 2023
in Berita Utama, Kabupaten Serdang Bedagai
0
Pelantikan 4 Jabatan Pratama Bupati Berikan Arahan
0
SHARES
10
VIEWS

Mediakompasnews.com – Serdang Bedagai – Kembali Lantik Pejabat di Lingkungan Pemkab Sergai, Bupati: “Beri Pelayanan Terbaik Kepada Masyarakat” Bupati Serdang Bedagai (Sergai) H. Darma Wijaya yang didampingi Wakil Bupati (Wabup) H. Adlin Tambunan melantik Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama (JPT), Administrator, Camat, Pengawas, dan Kepala Puskesmas, di Lingkungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sergai, bertempat di Kantor Bupati Sergai, Sei Rampah, Jumat (18/8/2023).

Bupati menyampaikan selamat kepada semua pejabat yang hari ini dilantik. Ia kemudian menyebut, saat ini tugas besar dan tanggung jawab harus diemban para pejabat yang dilantik dan untuk itu diperlukan semangat dan rasa tanggung jawab yang tinggi, serta komitmen untuk memberikan pelayanan yang terbaik kepada masyarakat.
“Saya yakin, dengan dedikasi dan loyalitas yang tinggi, kita akan mampu memberikan kontribusi yang nyata dalam mewujudkan kemajuan dan kesejahteraan bagi seluruh warga Kabupaten Sergai,” ucapnya.

Baca Juga :  Sinergitas TNI-Polri Dalam Menjaga dan Mengamankan Pulau Terluar di Papua Barat

Related posts

Dirkrimsus Polda Gorontalo, Serahkan Tersangka Kasus BBM ke Kejaksaan

Dirkrimsus Polda Gorontalo, Serahkan Tersangka Kasus BBM ke Kejaksaan

Mei 9, 2025
Bupati Ischak Luncurkan Program: Tegal Berinovasi Untuk Pendidikan yang Lebih Unggul

Bupati Ischak Luncurkan Program: Tegal Berinovasi Untuk Pendidikan yang Lebih Unggul

Mei 8, 2025

Darma Wijaya kemudian mengatakan, Kabupaten Sergai memiliki visi yang kuat dalam bentuk Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD), atau yang dikenal dengan sebutan Sapta Dambaan atau SAPDA.
“SAPDA ini bukan sekadar slogan, tetapi merupakan arah yang akan kita tuju dalam upaya membangun daerah ini menjadi lebih baik. SAPDA mengajarkan kita tentang pentingnya sekolah yang mandiri, terampil, asri, dan berkualitas. Kita ingin masyarakat yang sehat dan religius, pertanian yang mandiri dan berkelanjutan, infrastruktur yang terintegrasi, ekonomi yang berdaya saing, serta sektor pariwisata yang maju terus. Dan tidak ketinggalan, birokrasi yang menjadi harapan kita semua,” katanya.

Baca Juga :  Ditipu Polisi Gadungan: Uang Rp 15 Juta Raib, Janda Asal Aceh Curhat ke Humas Polda Kalteng

Adapun beberapa pejabat yang dilantik pada hari ini yaitu pada JPT Pratama Ingan Malem Tarigan, SE sebagai Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika, Frits Ueki Prapanca Damanik, SE, M.Si sebagai Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah, Ir. Kamaluddin, M.MA sebagai Kepala Dinas Ketahanan Pangan, dan dr. Yohnly Boelian Dachban sebagai Kepala Dinas Kesehatan.

Baca Juga :  Ribuan Warga Hadiri Open House Bupati Dairi

Pelantikan ini juga ikut dihadiri oleh Sekdakab Sergai M. Faisal Hasrimy, AP, MAP, Staf Ahli Bupati Bidang Kemasyarakatan dan SDM Kahar Effendi, S.Sos, Asisten Administrasi Umum Ir. Kaharuddin, MM, Kepala BKPSDM Dingin Saragih, SIP, M.Si. Rohaniawan dan undangan lainnya. (ILB)

Previous Post

Tutup PKL Mahasiswa FISIP USU di Batu Bara, Bupati Batu Bara Ir. H. Zahir : Teori dan Praktik Beda

Next Post

Buka Jambore Kader Dasawisma, Bupati Batu Bara Ir. H. Zahir, TP PKK Berperan Bantu Pemerintah

Next Post
Buka Jambore Kader Dasawisma, Bupati Batu Bara Ir. H. Zahir, TP PKK Berperan Bantu Pemerintah

Buka Jambore Kader Dasawisma, Bupati Batu Bara Ir. H. Zahir, TP PKK Berperan Bantu Pemerintah

POPULAR NEWS

  • Banyak Kejanggalan Saat Rekonstruksi,Ini Tanggapan Keluarga Korban

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Berkas Kasus Percobaan Pembunuhan YKR Di Tolak Jaksa 4 Kali, Penyidik Lakukan Rekonstruksi Ulang

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Markus Dodo Mengaku Kepala Suku Kekoro Nadida Memalsukan Dokumen Demi Merampas Tanah Milik Masyarakat Kabupaten Sabu Raijua

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Kereen!!! SMAN 2 Bantul, Akan Gelar Panen Karya Projek#3 P5 di Sepanjang Jl. Maliboro.

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Brigjen TNI (Purn) H. Abdul Rahman Made, S.IP., M.S.I Maju Sebagai Caleg DPR-RI dari Partai PAN Dapil SULTRA

    0 shares
    Share 0 Tweet 0

PAKAIAN ADAT MBAY – OLEH NENEK M.YUSUP

Media Kompas News

© 2023 Mediakompasnews.com

Navigate Site

  • REDAKSI
  • Kode Etik Jurnalistik
  • Lowongan Kerja

Follow Us

No Result
View All Result
  • Beranda
  • Berita Utama
  • Daerah
  • TNI/POLRI
  • Nasional
  • Hukrim
  • Peristiwa
  • Pendidikan
  • Politik

© 2023 Mediakompasnews.com

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In