Sabtu, Mei 10, 2025
  • REDAKSI
  • Kode Etik Jurnalistik
  • Lowongan Kerja
Media Kompas News
  • Beranda
  • Berita Utama
  • Daerah
  • TNI/POLRI
  • Nasional
  • Hukrim
  • Peristiwa
  • Pendidikan
  • Politik
  • Login
No Result
View All Result
Media Kompas News
Home Kalimantan Tengah

Dandim 1013/Mtw Sambut Kedatangan Irdam dan Tim Wasrik Kodam XII/TPR

by Admin5 Habibi
Mei 15, 2023
in Kalimantan Tengah, TNI/POLRI
0
0
SHARES
2
VIEWS

Mediakompasnews.Com – Barito Utara – Inspektorat Kodam (Irdam) , Brigjend TNI Donni Hutabarat didampingi Tim Pengawas dan Pemeriksaan (Wasrik) Kodam XII/TPR mengunjungi Kodim 1013/Mtw Jl.Ahmad Yani Muara Teweh Kabupaten Barito Utara. Senin (15/5/2023).

Pada kesempatan tersebut Dandim 1013/Mtw Letkol Inf Edi Purwoko menyambut dengan baik kedatangan Tim Wasrik ke Makodim 1013/Mtw dengan di dampingi oleh seluruh perwira Staf Kodim 1013Mtw.

Related posts

Dirkrimsus Polda Gorontalo, Serahkan Tersangka Kasus BBM ke Kejaksaan

Dirkrimsus Polda Gorontalo, Serahkan Tersangka Kasus BBM ke Kejaksaan

Mei 9, 2025
Tiga Debt Collector Lakukan Perampasan, Pelaku Ditangkap Ditreskrimum Polda Banten

Tiga Debt Collector Lakukan Perampasan, Pelaku Ditangkap Ditreskrimum Polda Banten

Mei 6, 2025

Dalam arahannya Irdam XII/TPR Brigjend TNI Donni Hutabarat menyampaikan, Penekanan pangdam XII/Tpr agar di pedomani dan dilaksanakan untuk semua anggota, Kerawanan-kerawanan bisa dengan mudah mempengaruhi kita.

Baca Juga :  Ribuan Personel Gabungan TNI - Polri Amankan Kota Sorong Dalam Kunjungan Wapres

Tingkat pelanggaran selalu meningkat jadi sesama anggota saling mengingatkan siapa lagi yang menjaga marwah satuan selain kita sendiri,” ujar Irdam. tingkat kerawanan di daerah ini di perkebunan dan pertambangan adalah narkoba, hindari dan jauhi dari narkoba baik jadi bandar ataupun pengedar narkoba.

Jaga keutuhan rumah tangga jangan punya pikiran untuk melirik perempuan lain. Disersi disebabkan karena utang piutang dan kasus asusila serta narkoba untuk itu kepada seluruh anggota hindari pelanggaran-pelanggaran tersebut karena akan membawa efek kurang baik bagi kehidupan dan keluarga serta satuan.”Tutup Irdam dalam arahannya.

Baca Juga :  Polisi Lakukan Olah TKP Insiden Laka Pajero Tewaskan 2 Orang Lakukan Towing di PIK

Sementara itu Ketua Tim Wasrik Itdam XII/TPR Kolonel A.J Tarigan “Mengucapkan terima kasih kepada Dandim 1013/Mtw yang telah menyambut kedatangan Tim kami di Kodim 1013/Mtw.

Dalam kegiatan entry meeting yang dilaksanakan di Ruang Data Makodim 1013/Mtw Kolonel A.J Tarigan selaku Katim Wasrik menyampaikan, bahwa kegiatan yang diawasi langsung oleh Irdam ini merupakan tugas pokok Kodam dalam menyelenggarakan pengawasan kerja, guna terwujudnya ketaatan dan ketertiban dalam norma ketentuan dan peraturan yang efektif, efisien serta penggunaan anggaran yang ekonomis di seluruh jajaran Kodam, termasuk di Kodim 1013/Mtw.

Baca Juga :  Prajurit Kowad Jangan Lupakan Kodrat dan Harkat Martabat Wanita

“Tujuan dari pengawasan ini bukanlah semata-mata untuk mencari kesalahan, akan tetapi kita memperbaiki dan berusaha untuk menemukan kekeliruan atau penyimpangan yang terjadi terhadap pelaksanaan program, agar bisa segera di ambil langkah perbaikan. Sehingga, apa yang menjadi tujuan kegiatan pengawasan ini dapat tercapai,” ujarnya.

Penulis : Yosep
Sumber : Penerangan Kodim 1013/ Muara Teweh

Previous Post

Mengenal Lebih Dekat Sosok Edih Jayadi Bacaleg DPRD Kab. Tangerang Partai Nasdem Dapil V (Kec. Cikupa, Panongan dan Curug)

Next Post

Terkait Kasus Jajanan Exfired, Kuasa Hukum Pelapor Desak Penyidik Polres Sumenep Agar Segera Usut Tuntas

Next Post
Terkait Kasus Jajanan Exfired, Kuasa Hukum Pelapor Desak Penyidik Polres Sumenep Agar Segera Usut Tuntas

Terkait Kasus Jajanan Exfired, Kuasa Hukum Pelapor Desak Penyidik Polres Sumenep Agar Segera Usut Tuntas

POPULAR NEWS

  • Banyak Kejanggalan Saat Rekonstruksi,Ini Tanggapan Keluarga Korban

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Berkas Kasus Percobaan Pembunuhan YKR Di Tolak Jaksa 4 Kali, Penyidik Lakukan Rekonstruksi Ulang

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Markus Dodo Mengaku Kepala Suku Kekoro Nadida Memalsukan Dokumen Demi Merampas Tanah Milik Masyarakat Kabupaten Sabu Raijua

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Kereen!!! SMAN 2 Bantul, Akan Gelar Panen Karya Projek#3 P5 di Sepanjang Jl. Maliboro.

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Brigjen TNI (Purn) H. Abdul Rahman Made, S.IP., M.S.I Maju Sebagai Caleg DPR-RI dari Partai PAN Dapil SULTRA

    0 shares
    Share 0 Tweet 0

PAKAIAN ADAT MBAY – OLEH NENEK M.YUSUP

Media Kompas News

© 2023 Mediakompasnews.com

Navigate Site

  • REDAKSI
  • Kode Etik Jurnalistik
  • Lowongan Kerja

Follow Us

No Result
View All Result
  • Beranda
  • Berita Utama
  • Daerah
  • TNI/POLRI
  • Nasional
  • Hukrim
  • Peristiwa
  • Pendidikan
  • Politik

© 2023 Mediakompasnews.com

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In