Rabu, Januari 21, 2026
  • REDAKSI
  • Kode Etik Jurnalistik
  • Lowongan Kerja
Media Kompas News
  • Beranda
  • Berita Utama
  • Daerah
  • TNI/POLRI
  • Nasional
  • Hukrim
  • Peristiwa
  • Pendidikan
  • Politik
  • Login
No Result
View All Result
Media Kompas News
Home Kapolres Tegal

Asah Kemampuan Menembak, Kapolres Tegal Kota Latihan Bersama Anggota

by Redaksimkn
Mei 23, 2025
in Kapolres Tegal, Kota Tegal
0
0
SHARES
3
VIEWS

Mediakompasnews.Com – Kota Tegal – Asah kemampuan perorangan, puluhan personel Polres Tegal Kota ikuti latihan kemampuan menembak. Kegiatan berlangsung di lapangan Tembak Indoor Jala Setya Dharma, Mako Lanal Tegal. Jumat (23/5/2025).

Kapolres Tegal Kota AKBP I Putu Bagus Krisna Purnama memimpin langsung kegiatan menembak tersebut. Sebelum pelaksanaan anggota juga mendapatkan bimbingan teknis. Tentang pengetahuan pengoperasian senjata dengan latihan kering terlebih dahulu.

Baca Juga :  Bantu Tugas Kepolisian di Masyarakat, 40 Anggota Saka Bhayangkara Ikuti Pelantikan

Related posts

Bersama Pemkab Tegal, PD IWO Kabupaten Tegal Gelar Acara Nyawiji Membangun Tegal Bebas KDRT

Desember 5, 2025

Anggota Satlantas Polres Tegal Terima Penghargaan Atas Dedikasi Dalam Penanganan Kasus Tabrak Lari

Desember 5, 2025

Kapolres AKBP I Putu Krisna mengatakan, latihan menembak ini merupakan kegiatan rutin bagi personel Polres Tegal Kota. Tujuannya untuk meningkatkan kemampuan dalam penggunaan senjata api.

Baca Juga :  Beredar Video, Polres Tegal Kota Menahan Orang Tak Bersalah, Itu Tidak Benar Alias Hoax

“Latihan ini penting untuk meningkatkan kemampuan dan keterampilan menembak. Termasuk meningkatkan ketepatan dan kecepatan. Serta kemampuan reaksi dalam situasi yang memerlukan penggunaan senjata api,” ungkap AKBP I Putu Krisna.

Kapolres menyebut, latihan menembak ini sebagai bentuk peningkatan kemampuan dan ketrampilan perorangan. Dengan latihan yang terprogram dan terencana setiap triwulan.

“Dengan pelatihan seperti ini, harapannya anggota bisa lebih mahir dan terampil dalam menggunakan senpi yang mereka pegang masing-masing. Dan lebih bertanggung jawab dalam penggunaannya atas senjata api tersebut,” tegasnya.

Baca Juga :  Pemkot Tegal Salurkan Bantuan Sembako untuk Nelayan Terdampak Kebakaran 24 Kapal

Sementara dalam latihan peningkatan kemampuan dan keterampilan menembak tersebut. Kapolres dan anggota berkesempatan menembak dengan menggunakan senjata api jenis Revolver. Dengan panduan ketat oleh instruktur dari Satuan Brimob Polda Jawa Tengah.

(Met)

Previous Post

Masyarakat Desa Cigoong Utara Antusias Sambut Pembentukan Koperasi Desa Merah Putih

Next Post

Satlantas bersama Dishub Kota Tegal Tindak Kendaraan ODOL

Next Post

Satlantas bersama Dishub Kota Tegal Tindak Kendaraan ODOL

POPULAR NEWS

  • Banyak Kejanggalan Saat Rekonstruksi,Ini Tanggapan Keluarga Korban

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Berkas Kasus Percobaan Pembunuhan YKR Di Tolak Jaksa 4 Kali, Penyidik Lakukan Rekonstruksi Ulang

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Markus Dodo Mengaku Kepala Suku Kekoro Nadida Memalsukan Dokumen Demi Merampas Tanah Milik Masyarakat Kabupaten Sabu Raijua

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Kereen!!! SMAN 2 Bantul, Akan Gelar Panen Karya Projek#3 P5 di Sepanjang Jl. Maliboro.

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Brigjen TNI (Purn) H. Abdul Rahman Made, S.IP., M.S.I Maju Sebagai Caleg DPR-RI dari Partai PAN Dapil SULTRA

    0 shares
    Share 0 Tweet 0

PAKAIAN ADAT MBAY – OLEH NENEK M.YUSUP

Media Kompas News

© 2023 Mediakompasnews.com

Navigate Site

  • REDAKSI
  • Kode Etik Jurnalistik
  • Lowongan Kerja

Follow Us

No Result
View All Result
  • Beranda
  • Berita Utama
  • Daerah
  • TNI/POLRI
  • Nasional
  • Hukrim
  • Peristiwa
  • Pendidikan
  • Politik

© 2023 Mediakompasnews.com

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In