Kamis, Juli 17, 2025
  • REDAKSI
  • Kode Etik Jurnalistik
  • Lowongan Kerja
Media Kompas News
  • Beranda
  • Berita Utama
  • Daerah
  • TNI/POLRI
  • Nasional
  • Hukrim
  • Peristiwa
  • Pendidikan
  • Politik
  • Login
No Result
View All Result
Media Kompas News
Home Kabupaten Tegal

Pemkab Tegal Menjalin Kemitraan Dengan Influencer Tegal Melalui Silaturahmi dan Buka Bersama

by Redaksimkn
April 7, 2024
in Kabupaten Tegal, Pemerintah Daerah
0
0
SHARES
1
VIEWS

Mediakompasnews.Com – Slawi – Pemkab Tegal gandeng influencer guna menyebarkan informasi program dan kebijakan pemerintah agar dapat menjangkau masyarakat luas melalui peran serta media sosial.

Salah satunya melalui kegiatan silaturahim Pj Bupati Tegal dengan influencer di Wilayah Kabupaten Tegal yang digelar di Sand Beach Slawi, Kamis (04/04/2024).

Related posts

Disperkimtan Diduga Halangi Pers, Izin Proyek Dipertanyakan

Disperkimtan Diduga Halangi Pers, Izin Proyek Dipertanyakan

Juli 16, 2025
Kecamatan Ciledug Minta Penebangan Tiang dan Pemutusan Jaringan Kabel Udara Sudimara Selatan

Kecamatan Ciledug Minta Penebangan Tiang dan Pemutusan Jaringan Kabel Udara Sudimara Selatan

Juli 4, 2025

Silaturahmi ini merupakan pertemuan pertama Pj Bupati Tegal Agustyarsyah dengan influencer yang diisi dengan dialog. Dialog tersebut juga berlangsung sangat interaktif tentang pembangunan Kabupaten Tegal agar lebih baik.

Baca Juga :  Penyerahan Sertifikat Program PTLS Desa Juruen Laok

“Para content creator ini lah yang lebih dekat dengan masyarakat, sehingga pemerintah tahu apa yang sebenarnya harus dibangun di Kabupaten Tegal,” kata Agustyarsyah.

Koordinator influencer wilayah Tegal Evan turut memberikan gambaran terkait kontribusi influencer untuk menyebarkan informasi pemerintah daerah.

“Dulu saya pernah mempromosikan penyebaran informasi pemerintah dengan cara content creator diajak ke beberapa tempat wisata untuk membuat content,” ujar Evan.

Baca Juga :  Binrohtal Satbrimob Polda Banten Rutin Untuk Ciptakan Karakter Personel Humanis

Sementara Beta yang terkenal dengan kontennya serba ungu dan Laely terkenal dengan konten ngapaknya juga mengungkapkan hal yang sama bahwasannya influencer di wilayah Tegal membutuhkan fasilitas publik yang menarik dan bersih untuk membuat konten yang unik.

Hal tersebut ditanggapi Pj Bupati Tegal bahwa Pemkab Tegal sedang merancang penataan kota agar lebih indah dan harapannya Bupati dan Wakil Bupati selanjutnya dapat menjalankan konsep yang telah disiapkan.

Baca Juga :  Bhabinkamtibmas Aiptu Sarnadi melakukan Pemantauan Wilayah Pemukiman Warga

Lanjutnya, fasilitas publik yang akan ditata ulang diantaranya di Taman Rakyat Slawi yang akan dimeriahkan dengan pertunjukan seni, tempat wisata seperti Alun-Alun, GOR, Guci, Cacaban dan yang lainnya akan dibuat lebih baik lagi.

“Harapannya wisata Guci ini menjadi ikonik dan didukung dengan pasar yang menjual prodak khas Kabupaten Tegal,” Jelasnya.
Agustyarsyah juga menambahkan bahwa Pemkab Tegal akan menjalankan program dengan International Solid Waste Association (ISWA) lembaga dari Norwegia tentang pengurangan sampah dan targetnya 30 tahun.

(Met)

Previous Post

Cafe Hexa Tulungagung Bagikan Parsel/Sembako Menjelang Lebaran

Next Post

Moment Ramadhan, IWO Tegal Berbagi Kebaikan Santuni 60 Anak Yatim

Next Post

Moment Ramadhan, IWO Tegal Berbagi Kebaikan Santuni 60 Anak Yatim

POPULAR NEWS

  • Banyak Kejanggalan Saat Rekonstruksi,Ini Tanggapan Keluarga Korban

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Berkas Kasus Percobaan Pembunuhan YKR Di Tolak Jaksa 4 Kali, Penyidik Lakukan Rekonstruksi Ulang

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Markus Dodo Mengaku Kepala Suku Kekoro Nadida Memalsukan Dokumen Demi Merampas Tanah Milik Masyarakat Kabupaten Sabu Raijua

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Kereen!!! SMAN 2 Bantul, Akan Gelar Panen Karya Projek#3 P5 di Sepanjang Jl. Maliboro.

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Brigjen TNI (Purn) H. Abdul Rahman Made, S.IP., M.S.I Maju Sebagai Caleg DPR-RI dari Partai PAN Dapil SULTRA

    0 shares
    Share 0 Tweet 0

PAKAIAN ADAT MBAY – OLEH NENEK M.YUSUP

Media Kompas News

© 2023 Mediakompasnews.com

Navigate Site

  • REDAKSI
  • Kode Etik Jurnalistik
  • Lowongan Kerja

Follow Us

No Result
View All Result
  • Beranda
  • Berita Utama
  • Daerah
  • TNI/POLRI
  • Nasional
  • Hukrim
  • Peristiwa
  • Pendidikan
  • Politik

© 2023 Mediakompasnews.com

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In