Mediakompasnews.Com – Bengkulu, Kepahyang – Dengan turunnya dana desa setiap tahunnya dan lansung di kelolah oleh pemerintah Desa sendiri, pemerintah Desa pagar gunung kecamatan kephyang, kabupaten kepahyang, Propinsi bengkulu pada tahun 2025 menggenjot pembangunan jalan lingkungan jalan yang di bangun pemerintah Desa yaitu pembuatan rabat beton sepanjang 235 meter dan lebar 2,5 meter, jalan hotmix juga, dan pembuatan lampu jalan, dan dranase, pekerjaan fisik di desa pagar gunung masih berjalan pekerjaan tersebut sudah mencapai 90℅ ucap”pemerintah Desa pagar gunung.
Pemerintah Desa pagar gunung pada saat ini mengeluhkan dana desa yang tahap terakhir belum juga cair dan menunggu belum ada kepastian sedangkan kegiatan harus di selesaikan, dengan adanya masalah ini pemerintah Desa pagar gunung meminta kepada pemerintah pusat maupun pemerintah daerah untuk segera merealisasikan dana desa yang tahap terakhir mengingat pekerjaan harus di selesaikan dan mengingat sekarang sudah hampir memasuki akhir tahun.
Dan pemerintah Desa pagar gunung juga banyak mengucapkan terimakasih kepada pemerintah Daerah maupun pemerintah pusat yang sudah mengucurkan dana desa setiap tahunnya dan lansung di kelolah oleh pemerintah Desa sendiri dengan adanya dana desa terkhusus di desa pagar gunung sudah banyak sekali kemajuan baik dari sentral pertanian, ekonomi, dan yang lain lainnya.
Pemerintah Desa, pagar gunung juga mengajak masyarakat desa untuk sama sama menjaga aset desa yang ada dan sama sama untuk memajukan desa dari desa berkembang menjadi desa yang maju.
(Dy)

































