Dimensitv.Com – Kab.Tangerang – Hari Pahlawan Nasional setiap tanggal 10 November selalu menjadi momentum bangsa Indonesia untuk mengenang jasa para pejuang yang telah mengorbankan segala demi kemerdekaan
Indonesia Maju dan Berdaya” adalah tema dan visi pembangunan nasional yang menjadi bagian dari “Indonesia Emas 2045”. Visi ini mencakup pembangunan sumber daya manusia (SDM) unggul, transformasi ekonomi, Sabtu (1/11/25).
Ditahun 2025 ini menegaskan bahwa semangat para pahlawan tidak hanya milik masa lalu, tetapi menjadi api abadi yang harus terus menyala dalam setiap
langkah anak bangsa. “Semangat Pahlawan, Semangat untuk Indonesia Maju dan Berdaya” mengandung makna bahwa perjuangan kini bukan lagi di medan perang, melainkan di medan pengabdian membangun bangsa melalui ilmu, teknologi, moral, dan solidaritas.
Kadis H.Asep SuhermanSH.MBA.MM Mengucapkan
Selamat Hari Pahlawan 2025! Mari teruskan semangat juang untuk Indonesia yang lebih maju
“Hari Pahlawan, saatnya kita bertanya: sudahkah kita berbuat untuk negeri? Maka saya harapkan kepada semua pegawai di Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Kabupaten Tangerang mari kita tingkatkan kinerja kita untuk lebih baik dan bisa melayani masyarakat Kabupaten Tangerang lebih berhasil menuju Kabupaten Tangerang Gemilang.”Ucap Kadis H.Asep Suherman.
(Red)

































